Entries by Jerri

Membingkai Mahadata dengan Etika

“Orang sering menghubungkan mahadata, big data, sains data dengan era industri 4.0, namun ada hal yang sering terlupakan, atau minimal tidak terpikirkan, yaitu terkait dengan etika. Sains data yang merupakan memanen atau penambangan yang diambil dari banyak data dari banyak sumber dari konsumen, jika tidak dibingkai pengelolaan dengan etika, dapat berlari ke arah yang salah”. […]

Focus On The Problem & Then The Solution

“Why you start is very important dan focus on the problem and then the solution, menjadi hal yang perlu diperhatikan startup business” jelas Delta Purna Widyangga, narasumber di sesi Kuliah Motivasi kegiatan Fresh Graduate Academy (FGA), kerjasama Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (Kominfo) dan Universitas Islam Indonesia. Delta, dalam paparannya juga berbagi rumus sukses […]

UII & Kominfo, Ciptakan Tenaga Terampil IT

Dalam upaya mendorong peningkatan kompetensi sumber daya manusia di bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK), Prof. Dr. Gati Gayatri, MA, Peneliti Utama Direktorat Infokom PMK melakukan sosialisasi program Digital Talent Scholarship 2019 di Universitas Islam Indonesia (UII) Yogyakarta. Kegiatan dilaksanakan di Ruang Audiovisual Fakultas Teknologi Industri (FTI) UII, Gedung KH Mas Mansur, Kampus Terpadu UII, […]

Future Global Leaders Scholarships 2019

The Future Global Leaders Scholarships annually selects the world’s top first-generation university students and primes them for induction into the Fortis Society – the world’s first private network of diverse leaders committed to one another’s success and to a better world. Programs Offered The program on offer under the Future Global Leader’s Scholarships are taught […]

Beasiswa Talenta Digital 2019

AYO DAFTAR! Tersedia 25.000 Beasiswa Talenta Digital 2019 Digital Talent Scholarship adalah program beasiswa pelatihan intensif dan sertifikasi yang terbagi dalam 4 akademi: Fresh Graduate Academy (FGA) Vocational School Graduate Academy (VSGA) Coding Teacher Academy (CTA) Online Academy (OA) Lokasi Penyelenggaraan tersebar luas di berbagai daerah di Indonesia mulai dari Aceh hingga Papua, dan tersedia […]

Membaca Indonesia Melalui Mahadata

Berbicara mengenai teknologi, internet menjadi salah satu dari perkembangan teknologi yang paling dekat dengan masyarakat saat ini. Berbagai macam informasi dan data terekam dengan cukup cepat melalui internet. Terlebih di era revolusi industri 4.0 terjadi digitalisasi di berbagai sektor yang berorientasi pada data. Guna meningkatkan pengetahuan dan kemampuan dalam memanfaatkan big data di kalangan civitas […]

Program Magang Mahasiswa Bersertifikat BUMN

Prof. Dr. Ir. Hari Purnomo, M,T, Dekan Fakultas Teknologi Industri (FTI) Universitas Islam Indonesia (UII) melakukan penandatangan Nota Kesepakatan dengan Disril Revolin Putra, Direktur SDM dan Umum PT Bio Farma (persero). Penandatangan Nota Kesepakatan FTI UII dengan Badan Usaha Milik Negara yang bergerak di bidang produksi, penelitian dan pengembangan vaksin, antisera, dan produk biologi lainnya, […]

Workshop SDM Fashion di Era Industri 4.0

Program Studi (Prodi) Teknik Kimia, Konsentrasi Teknik Tekstil Fakultas Teknologi Industri (FTI) Universitas Islam Indonesia (UII), bekerjasama dengan Prodi Teknik Busana Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) dan Assosiasi Ahli Design Pola Marker Garmen Indonesia (AADPMGI) di Auditorium FTI UII, Lantai 3 Gedung KH Mas Mansur, Kampus Terpadu UII Yogyakarta (2 dan 3 Maret 2019) menggelar Workshop […]