Surat Edaran Dekan: Melarang Perayaan Kelulusan Berlebihan

SURAT EDARAN DEKAN

No. 546/Dek/90/DAUH/V/2017

Assalamualaikum wr. wb.

 

Dalam rangka turut mewujudkan mahasiswa Universitas Islam Indonesia sebagai insan ulil albab yang berkepribadian salami, berpengetahuan integrative, berkepemimpinan profetik dan berketrampilan transformative,  maka dengan ini Pimpinan Fakultas Teknologi Industri Universitas Islam Indonesia Melarang segala bentuk dan selebrasi kelulusan yang berlebihan dan tidak mencerminkan perilaku islami yang dilakukan di Kampus maupun diluar Kampus  Fakultas Teknologi Industri Universitas Islam Indonesia.

 

Apabila mahasiswa tidak mengindahkan larangan ini akan dikenai sanksi administrasi akademik.

 

Wassalamualaikum wr. wb.

 

Yogyakarta, 19 Mei 2017

Dekan,

 ttd

Dr. Imam Djati Widodo, M.Eng.Sc.

NIP : 935220102

unduh file.

Surat Edaran Dekan: Melarang Berjualan ditempat-tempat Tertentu

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Leave a Reply