News Room
Milad UII, Team Volly FTI UII maju ke Semifinal
Agenda Milad UII yang ke 73 mengadakan berbagai even olah raga, salah satu lomba volly antar Fakultas Teknologi Industri (FTI) melawan Fakultas Hukum (FH), diadakan di Gedung Olah Raga (GOR)...
Read More
Outbound, Tingkatkan Kerjasama Civitas Akademika FTI
Kaliurang (FTI UII). Aktivitas Civitas Akademika Fakultas Teknologi Industri Universitas Islam Indonesia (FTI UII) yang sangat kompleks disimulasikan ke dalam suatu bentuk kegiatan yang sederhana, yang ditampilkan dalam outbound training...
Read More
Delegasi UII Peringkat 4, International Universities Search & Rescue Council.
Cyprus (FTI UII). “Alhamdulillah, Delegasi Universitas Islam Indonesia (UII) mendapat peringkat ke-4 dari total 20 Tim yang merupakan utusan 10 negara, meliputi Asia, Eropa, Afrika, pada kegiatan SAR Games 2016...
Read More
Sektor Perikanan, dambakan dukungan Teknologi Informasi.
Kaliurang (FTI UII). “Teknologi Informasi, diharapkan dapat mengembangkan budidaya perikanan untuk dapat lebih baik, efisien dan berbiaya rendah. Hal tersebut, akan sangat membantu para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menangah...
Read More
PPs FTI UII dukung UMKM Indonesia bersaing di pasar internasional.
Jakarta (PPs FTI UII). Dalam rangka mendukung upaya-upaya strategis pelaku handicraft dalam menyongsong Era pasar bebas ASEAN, INACRAFT ke-18 hadir dengan mengusung kekayaan warisan budaya salah satu daerah Indonesia di...
Read More
Delegasi UII di even International Universities Search & Rescue Council
Jakarta (FTI UII). Bayu Centari Rahman, Mahasiswa Prodi Teknik Informatika FTI UII, tercatat sebagai Anggota Mapala Unisi GC 32, menjadi Team Leader - Delegasi Universitas Islam Indonesia (UII) pada kegiatan...
Read More
Disperindagkop Sleman gandeng Teknik Industri, tingkatkan Pemasaran Produk UMKM
Kaliurang (FTI UII). Dinas Perindustrian, Perdagangan, dan Koperasi (Disperindagkop) Kabupaten Sleman, Propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, gandeng Program Studi (Prodi) Teknik Industri Fakultas Teknologi Industri UII melakukan pendampingan dan pembinaan terhadap...
Read More
Belajar melalui Kunjungan Industri, Mengapa Tidak?
“Implementasi Metode Pembelajaran Aktif (Active Learning Method) pada Mata Kuliah Operasi Teknik Kimia II”. Demikian judul Hibah Pengajaran BPA untuk Semester Genap TA 2015/2016 dengan salah satu programnya berupa kunjungan...
Read More
Mobil Listrik UII, tampil di Pameran Otomotif Indonesia International Motor Show.
Jakarta (FTI UII). Mobil Listrik Unisi – Universitas Islam Indonesia adalah Mobil Listrik Android pertama di Indonesia, ikut tampil di Pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) 2016 yang secara...
Read More
Wapres Jusuf Kalla resmikan pameran otomotif IIMS 2016
Jakarta (ANTARA News) - Wakil Presiden Jusuf Kalla meresmikan pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) 2016, Kamis, 7 April 2016, di JIExpo, Kemayoran, Jakarta. "Dengan adanya pameran otomotif...
Read More